Patung Naga Kayu Ukiran Simbol Kekayaan, Kekuatan dan Kewibawaan
Sold by BUDHA TRAVEL STORE
5(2)
4 sold
Select options
Select
Shipping
From Rp25.500
Est. delivery by Apr 19 - Apr 22
Customer reviews (2)
Tokopedia customer review
fast shiping, hasil ukirannya bagus.. rekomen banget
July 2, 2020
Tokopedia customer review
barang bagus, respon baik
March 30, 2022
BUDHA TRAVEL STORE
902 items
Product description
Naga dalam mitologi Feng Shui adalah mahluk yang selalu membawa cahaya kehidupan, membawa chi yang kuat dan sempurna. Ia adalah sumber inspirasi dan kreatifitas. Sumber segala kebenaran dan pembawa nasib langit dan menaklukkan nasib. Feng shui naga akan melambangkan keberhasilan dalam setiap pencapaian serta kemakmuran, dan efek ini dapat dimaksimalkan tergantung di mana feng shui naga ditempatkan. Selain itu, naga juga mewakili timur, karena itu area rumah yang ideal untuk menempatkan feng shui naga adalah di sisi timur rumah atau lingkungan kerja. Naga juga dapat melambangkan air yang berarti uang, kekayaan, atau kemakmuran yang berlimpah. Air merupakan sumber kehidupan. Warna yang digunakan pada hiasan aksesoris naga harus senada dengan warna air seperti hitam, biru tua, hijau, biru gelap atau senada dengan warna uang (hijau atau emas) atau warna vitalitas dan energi (merah). Miliki koleksi dinding anda dengan ukiran Naga buatan tangan diukir diatas kayu suar. Ukuran: Diameter : 20 cm Tebal. : 2.5 cm Pps4114f0d21