Kain ihram adalah pakaian yang digunakan untuk melaksanakan ibadah umroh..
Kain ihram terdiri dari dua lembar kain tanpa jahitan yang digunakan untuk menutup bagian atas dan bawah tubuh...
Untuk pria, kain ihram digunakan dengan cara:
1. Satu kain dikenakan seperti sarung dan diikat dengan ikat pinggang
2. Satu kain lainnya digunakan untuk selendang dan diletakkan di bahu
Bahan kain katun halus menyerap keringat , sehingga nyaman dipakai saat beribadah haji atau umroh ...
Untuk memperkuat ikatan kain ihram bagian bawah menggunakan sabuk atau ikat pinggang haji ...