Cookmaster Coffee Pot Teko Leher Angsa 600ml | Milk Jug Pour Over
Teko pourover yang disesain khusus untuk menyeduh kopi secara pour-over, tuang.
dengan leher yg halus seperti angsa, membuat air yg keluar dari ujung teko sangat halus dan konstan, mudah di kontrol ketepatan dan kecepatan seduh.
Spesifikasi :
- Bahan stainless steel berkualitas
- Kapasitas : 600ml
- Tutup yg mudah dibuka dengan satu tekanan, sehingga mudah dan cepat untuk refil air panas.
- Dengan ceret angsa yg lehernya kecil, memungkinan penuangan tepat dan tidak terlalu cepat, sehingga hasilkan seduhan kopi yang sagat seragam.
Desain teko ini menarik dan dilengkapi dengan moncong yang berbentuk seperti leher angsa dapat memberikan kemudahan untuk pengguna ketika ingin mengatur aliran yang dipakai, kecepatan dan juga penempatan air secara akurat dan tepat.
Hal tersebut sangatlah penting untuk hasil akhir, karena besar aliran air memegang peranan penting dalam metode pour over.