Bibit Kesum - Bibit Daun Kesum - Daun Laksa - Pohon Kesum
Sold by ZPLANT
4.4(40)
745 sold
Select options
Select
Shipping
From Rp10.500
Est. delivery by Apr 24 - Apr 26
Customer reviews (40)
Tokopedia customer review
tanaman datang sudah agak layu mungkin karena tertutup sekian hari tapi terima kasih dikasih bonus 1 pohon, recommended seller. barang datang hari Ahad tapi gak diantar dg keterangan rumah tutup padahal saya seharian di rumah, jadi diantar besoknya
February 8, 2022
Tokopedia customer review
oke banget tanaman setinggi 30cm banyak daun & masih segar
December 17, 2021
Tokopedia customer review
March 16, 2021
Tokopedia customer review
tanaman bagus semoga aman karena pengiriman oleh kurir agak lambat
January 7, 2025
Tokopedia customer review
Sebagian daun kering dan kuning, ujung tanaman masih hijau
October 14, 2022
Tokopedia customer review
Terimakasih. Brg sdh sampai sesuai pesanan dn msh seger. Packingnya rapi...
August 5, 2020
Tokopedia customer review
Tanamannya segar, packingnya sangat baik
February 2, 2021
Tokopedia customer review
ok, cepat, masih segar Bogor - Serang.
April 10, 2021
N**l
Item: Default
Paket nya dah sampai, tanamannya bagus, mudh2an benih nya bgus
1w ago
h**9
Item: Default
barang sudah saya terima dengan baik toko amanah sesuai keinginan semoga jadi toko langganan ya terimakasih
1w ago
Tokopedia customer review
pengiriman agak lama, untungnya masih bisa ditanam dan hidup, packaging aman jadi gk ada bocor dan rusak
January 28, 2023
Tokopedia customer review
lebih kecil dari pembelian yg pertama..tp gpp..daun tetep segar, sehat ga ada yg layu...cuma lebih kecil aja ukurannya...kereeennn
August 13, 2022
Tokopedia customer review
bintang 5 utk packingnya yg rapih aman. tp kualitas tanaman kurang sehat mungkin krn kelamaan di perjalanan dan kurang rimbun .
February 15, 2022
Tokopedia customer review
plant baguss..datang dalam keadaan segar dan hijauuu...terimakasih...
January 22, 2022
Tokopedia customer review
bibit tanaman sehat dan masih segar, seller ramah dan pengiriman cepat, semoga sehat selalu dan sukses...
December 2, 2021
Tokopedia customer review
Barang sesuai, semoga bisa tumbuh besar. Pesanan sangat cepat diproses dan dikirim 👍
November 20, 2021
Tokopedia customer review
daunnya msh kecil bget, semoga aja bs ampe gede. tq seller
September 15, 2021
Tokopedia customer review
Alhamdulillah sudah hudup skrg karena ditanam setelah hujan deras
Barang diterima paket bagus .. mudahan bisa tumbuh subur .. tq utk pelayanan prima .. Salam sukses
April 11, 2020
ZPLANT
287 items
Shop performance
Better than 88% of other shops
Ships within 2 days
82%
Responds within 24 hours
96%
Product description
UNTUK KESUM MUDAH STRESS seperti kering TP klo di tanam dan d siram pagi sore dlm waktu 1-2 minggu insya Allahkeluar pucuk baru untuk meminimalkan komplen kami sarankan JNE YES minimal REG.jgn Ekonomi/CARGO dgn 1 bibit jika sudah tumbuh bisa d perbanyak lewat stek.SELAMAT BERKEBUN mini garden jadi large garden tinggi bibit : 20 cm asal bibit : stek batang (sudah tumbuh tunas dan akar) 1 polibag beberapa batang Daun Kesum (Polygonum odoratum) adalah tanaman asal tanaman Asia Tenggara. Masyarakat Singapura dan Malaysia biasanya menggunakan daun ini sebagai salah satu bumbu wajib masakan laksa. Aroma harum dan cita rasa pedas daun kesum sangat khas dan dapat mengurangi aroma amis pada olahan ikan, ayam atau daging. Seni kuliner Indonesia tidak banyak menggunakan daun kesum sebagai bumbu masakan. Biasanya komunitas Cina Singapura, Malaysia atau sebagian masyarakat Sumatera seperti orang Aceh yang menggunakan daun kesum sebagai bumbu masakan. Selain di Malaysia dan Singapura, daun dari famili tanaman Polygonaceae juga populer di dapur Thailand, orang Thailand menyebutnya dengan nama phak phai. Sedangkan di Vietnam disebut dengan rau ram. Sebutan populer lain untuk daun kesum adalah daun laksa/laksa leaf, daun kesom, daun senahun, Vitnamese coriander, dan Cambodian mint. Daun kesum merupakan tanaman perdu. Menyukai media tanam yang gembur, cukup air dan sedikit ternaungi. Perbanyakannya sangat mudah, bisa dilakukan dengan stek batang atau pemisahan rumpun/anakan. Penggunaan dalam masakan bisa digunakan dalam kondisi segar maupun kering. Daun kesum memiliki aroma yang wangi dan rasa tajam, seperti campuran antara daun kemangi dan daun salam koja(daun kari). Rasanya agak pedas. Biji daun kesum yang pedas konon dijadikan campuran membuat wasabi. Gunakan 10-20 lembar daun kesum untuk masakan yang menggunakan 1 liter santan/cairan.