•Tekan tube untuk mengeluarkan gel secukupnya
•Oleskan gel pada area yang sering dilewati cicak dan tokek seperti sudut ruangan, belakang perabotan, bawah westafel, belakang figura, dan celah dinding.
•Pastikan untuk memberikan jarak sekitar 2 meter antara satu titik dengan satu titik lainnya untuk memaksimalkan efektivitas produk dalam mengontrol populasi hama.
•Gunakan media LAKBAN KERTAS/ SELOTIP untuk menempelkan gel pada dinding atau area yang dituju. Ini dapat membantu agar gel tetap berada ada tempatnya tanpa meninggakan bekas.