Smart Hafiz merupakan Inovasi terbaru dari Al Qolam , produk edukasi anak-anak Islami yang memiliki banyak sekali konten edukasi dan juga Fun. Dengan kualitas suara yang sangat baik, smart hafiz ini memiliki fitur karaoke untuk media anak mengaji dan bernyayi. Fitur isi Smart Hafiz : Badanamu Sing a Song & Lagu Anak lainnya 7 Jenis Lagu Adzan Senandung Asmaul Husna Belajar Mengaji dengan contoh Murrotal Juz 30 oleh 2 Qori Cilik Maqamat Juz 30 Metode Al-Qolam. Cara Mudah dan Kreatif membaca Al Quran. Asmaul Husna Materi Da’i cilik Cerita Islami Sirah Nabawiyah Fabel, Fairytale dan Cerita Rakyat Kosakata Film Animasi Anak ( Preschool, Pendidikan, & Ibadah ) Materi Akhlaq Terpuji Projector Lamp Mode 1 paket terdiri dari : – 1 unit smart Hafiz – 2 unit microphone – 1 remote – 1 kabel usb untuk charger Paket Tambahan (USB/Flashdisk di beli terpisah) Bagi Sahabat yg telah memiliki Smart Hafiz, flash disk ini cocok untuk melengkapi fitur-fitur di produk tersebut . Isi FlashDisk: - Murrotal Juz 1 - 29 - Metode tahsin Al Qolam - Diva The Series