About this product
Contains Dangerous Goods?Tidak
Product description
100% Aman Di Gunakan Untuk Kendaraan Anda
KEUNGGULAN DIBANDING PRODUK LAIN:
- Mengembalikan warna hitam seperti baru
- Memberikan efek daun talas yang begitu kuat
- Tidak mudah luntur bahkan setelah berkali-kali dicuci
- Menghasilkan warna hitam tanpa lengket
- Warna hitam yang dihasilkan tampak segar
- Bonus spon aplicator pad dan sarung tangan nitrile berkualitas
- Bersihkan body kasar motor/mobil yang mau dikembalikan warnanya.
- Kocok terlebih dahulu kemudian, oleskan secukupnya otomov come black pada body yang diinginkan.
- Gosok menggunakan pad applicator yang sudah disediakan.
- Motor bisa langsung dipakai tanpa takut otomov come black luntur.
Harga sudah termasuk Spon Aplicator Pad. Isi 100ml.
Otomov Come Black adalah produk penghitam body motor, trim / dashboard mobil. Yang mampu mengembalikan warna kilau hitam seperti baru pada bagian-bagian plastik pada kendaraan Anda.