Product description
Pembersih / Sikat Wajah Elektrik ini sangat cocok untuk Anda yang ingin memiliki wajah yang bersih, segar, dan tampak awet muda. Anda dapat dengan mudah memijat, membersihkan riasan, dan masih banyak lagi dengan sikat wajah elektrik ini. Stok saat iini tanpa logo Biutte.co.
Pembersih / sikat wajah elektrik ini memiliki 5 jenis kepala yang dapat Anda gunakan untuk menjaga wajah Anda agar senantiasa terlihat bersih dan segar.
Didesain dengan bentuk ergonomis yang mengutamakan kenyamanan saat menggunakannya, Bagian handle dibuat sedemikian rupa agar nyaman digenggaman tangan saat menggunakan pembersih wajah elektrik ini.
Dengan hanya menggunakan 2 buah baterai AA, Anda bisa menggunakan alat ini untuk rutinitas membersihkan muka Anda sehari-hari. Baterai AA termasuk salah satu jenis baterai yang sangat mudah ditemukan baik di warung ataupun minimarket terdekat. Anda tidak akan mengalami kesulitan saat mencari baterai tipe AA ini.