Product description
Daun Ketapang Olahan ini, dapat menghasilkan berbagai macam manfaat, antara lain :
- Membantu Membasmi Jamur
- Mengobati Luka Setelah Perkelahian
- Mengobati Luka Setelah Pemijahan
- Menyerap Racun pada Air
- Mengurangi Stress Pada Ikan
- Membuat Sisik Ikan Semakin Bersinar.
- Tuang secukupnya pada air baru, hingga warna agak kecoklatan
- Dianjurkan untuk memberikan ekstrak daun ketapang saat pergantian air