Product description
SURFSIDE – Chic & Comfy Cropped Halter Bikini
Dengan desain cropped halter yang stylish, Surfside memberikan keseimbangan sempurna antara sexy & classy. Nyaman dipakai seharian, bikini ini tetap menonjolkan sisi feminin tanpa terlalu terbuka. Cocok untuk tampil percaya diri di pantai atau poolside chill! ✨ Effortlessly sexy, perfectly comfy!
Elastisitas Tinggi: Bisa meregang hingga 1-2 kali panjang aslinya.
Ringan dan Halus: Nyaman di kulit dan tidak menambah berat.
Campuran dengan Bahan Lain: Biasanya dicampur dengan katun, poliester, atau nylon.
Ketahanan: Tahan terhadap minyak, keringat, dan deterjen.
Penggunaan: Umum dalam pakaian olahraga, pakaian dalam, dan pakaian sehari-hari untuk kenyamanan dan mobilitas.
Atasan: 60 - 82 CM (Cup A - B)
Bawahan: Lingkar Pinggang: 60 cm - 86cm
‼️‼️PERINGATAN SAAT MENCUCI‼️‼️
- Hindari menyuci dengan mesin cuci
- hindari cuci bersama barang metal
- Hindari penggunaan pemutih
- gunakan deterjen yang ringan
*info lebih lanjut silahkan hubungi*