Prosnip Kop Kaca - Glass Suction Plate 2 Kaki
Prosnip P-GS2 adalah alat kop kaca yang dapat digunakan untuk mengangkat kaca maupun keramik dengan sistem suction . Kop kaca ini terbuat dari karet berkualitas tinggi serta pegangan alumunium yang membuatnya ringan dan kuat.
Spesifikasi
Item number P-GS2
Suction 2
Packaging size 340 x 80 x 120 mm
Made in Taiwan