Barang sampai dengan Selamat.
Packing nya baik sekali.
Lapak juga telah berkomunikasi dengan baik, meskipun saya agak ribet dan minta foto ini-itu.
Overall pen nya bekerja dengan baik dan nyaman digunakan.
plus dikasih bonus baterai dari Juragan lapaknya
5 Star untuk agannya