Untuk membuat kulit cerah dan putih kamu dapat menggunakan milk cleanser varian Bengkuang. Sesuai namanya milk cleanser Viva ini dibuat dengan ekstrak bengkuang dan susu. Bengkuang dan susu merupakan bahan alami yang dapat membantu memutihkan kulit.
•Viva Clenaser Cucumber
Mentimun merupakan sayuran yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan dan kecantikan kulit. Tak hanya bermanfaat dikonsumsi langsung tetapi juga dapat digunakan sebagai masker kulit.
•Viva cleanser Lemon
Lemon memiliki kandungan vitamin C yang tinggi. Tak hanya itu lemon juga mengandung antibakteri dan antimflamasi yang dapat meredakan jerawat sekaligus mencegah timbulnya jerawat
•Viva clenaser Green Tea
Greentea kaya akan kandungan antioksidan yang dapat menjaga kulit dari kerusakan sel. Kandungan green tea dalam produk milk cleanser ini juga dapa menjadi antibakteri yang dapat membasmi bakteri penyebab jerawat tak hanya itu kandungan antioksidan dalam produk ini juga dapat mempercepat regenerasi kulit sehingga kulit tampak lebih sehat.
•Viva cleanser Emmollient
Untuk membuat kulit kering menjadi lembab dan halus, dapat menggunakan milk cleanser Viva dengan varian Emollient. Emollient sendiri merupakan suatu istilah yang digunakan untuk menyebutkan segala macat zat yang dapat melembutkan dan melembabkan kulit. Kandungan susu dalam produk ini juga dapat menjadi moisturizer alami yang dapat mengembalikan kelembapan kulit.