Permen siul adalah permen yang sangat populer untuk anak 90.an, udah ada sejak zaman dulu banget loh. Permen ini berbentuk lingkaran dan ada lubang di tengahnya seperti donat. Karena ini merupakan permen yang unik. Jadi ketika permen ini ditiup, akan mengeluarkan suara yang nyaring layaknya burung yang bersiul merdu di pagi hari sehingga mengeluarkan melodi yang indah seperti namanya. Di dalam permen ini juga terdapat ukiran bunga yang sangat cantik dan warnanya pun bervariasi sehingga membuat permen ini sangat menarik. dibuat dari: - Gula - Sirup Glukosa - Perisa (Melon, Stroberi, Jeruk, Apel, Susu) - Pewarna Makanan Berat bersih : 3gram (per pcs) berat volume : 10gram (setelah dipacking per pcs)