About this product
Negara ProdusenIndonesia
Nomor Registrasi BPOMNA3537359806
benefitPengontrol Pori,Menenangkan,Mengencangkan/Mengangkat,Merevitalisasi,Perawatan Garis-Garis Halus/Keriput,Antiseptik,Memperbaiki Barrier Kulit,Anti Flek,Mengeksfoliasi,Melembapkan,Whitening,Anti-Penuaan,Perawatan Jerawat,Kontrol Minyak,Bahkan Nada Kulit & Tekstur,Perlindungan Matahari,Glowing,Mencerahkan
Jenis KulitKombinasi
Bentuk ProdukCair
Umur Simpan24 bulan
Kuantitas per Kemasan1
Berat bersih100g
Mengandung Alkohol atau AerosolTidak Mengandung Keduanya
Product description
Nama : Clorismen 3 IN ONE Cleansing Power Face Wash
KENAPA PRODUK INI DIBUAT?
Clorismen sering baca di kolom komentar dan dm dari clorismenians yang bertanya "mungkin ga ke depan Clorismen akan bikin Face Wash dengan kemasan tube agar bisa jadi travel pack dan pilihan selain sabun batang?"
Dan kami menjawab kebutuhan itu dengan memproduksi Face Wash ini. Kita berharap Face Wash ini bisa jadi #SolusiSimpel buat mengatasi kebutuhan cowok dengan aktivitasnya yang padat di luar ruangan.
FYI, Pembuatan face wash ini ga sebentar. Kita butuh waktu setidaknya sampai setengah tahun untuk bikin produk ini launching ke publik.
ALASAN KENAPA HARUS BELI PRODUK INI
Sesuai namanya, Face Wash ini memiliki 3 fungsi penting untuk perawatan. Pertama, berfungsi untuk mencerahkan wajah. Kedua, berfungsi untuk mengontrol minyak berlebih pada wajah. Dan ketiga, befungsi untuk mencegah timbulnya jerawat, serta menghilangkan jerawat pada wajah.
Sebagian besar Face Wash di luar sana biasanya dibuat hanya untuk mengatasi satu masalah tertentu. Contohnya, ada Face Wash khusus mengatasi jerawat, dan ada juga Face Wash khusus untuk mengatasi wajah berminyak.
Jadi untuk yang memiliki masalah jerawat dan wajah berminyak sekaligus, harus keluar uang lebih banyak untuk merawat diri.
Seandainya harga face wash 70.000 berarti budget perawatan perbulan udah 140.000-an. Mahal sekali bukan?
Jadi Clorismen membuat produk Face Wash ini untuk mengatasi masalah itu. Dengan harga 87.000, kalian udah bisa dapetin 3 manfaat sekaligus.
Face wash ini bisa membantu wajah kalian agar tampak lebih cerah, terhindar dari jerawat dan minyak berlebih. 87.000 itu murah. 87.000 dibagi 30 hari (satu bulan) artinya investasi buat wajah hanya 2.900 perhari.
Oh ya. Special buat Clorismenians, pembelian produk ini akan jadi lebih murah kalo kalian beli lebih dari satu. Ini harga special khusus untuk clorismenians di seluruh Indonesia!
Langsung aja diorder. Happy Shopping ya Clorismenians!