About this product
Garis LeherU Shape
Tipe PengencangRisleting
GayaSantai
Panjang KelimanPanjang Penuh
Panjang DressPanjang Lutut
DesainDress
Size TypeRegular,Plus Size
PolaBunga
BahanRayon
Panjang LenganLengan pendek
MusimSemua musim
Instruksi MencuciBisa Dicuci Dengan Mesin
Product description
Cherry Dress Kasual Wanita - Pilihan Tepat untuk Tampil Santai & Stylish!
Tampil cantik setiap saat dengan Cherry Dress Kasual Wanita, home dress yang dirancang khusus untuk kamu yang mengutamakan kenyamanan tanpa melupakan gaya.
Bahan Rayon Premium: Lembut, adem, dan nyaman dipakai sepanjang hari.
Cutting Modern: Mengikuti model Zahra Dress, dengan cutting badan yang pas dan stylish.
Detail Lengan: Lengan karet elastis yang nyaman, cocok untuk segala aktivitas.
Leher Lebar: Desain depan-belakang yang memberikan kesan santai namun tetap anggun.
Tali Ikat Cantik: 2 tali ikat di kanan dan kiri, bisa disesuaikan sesuai keinginan.
Busui Friendly: Dilengkapi dengan 3 kancing hidup untuk kemudahan.
Rok Lebar & Hamil Friendly: Nyaman dipakai oleh ibu hamil sekalipun.
Panjang Dress (PB): 120 cm (cocok untuk tinggi badan hingga 170 cm).
Lingkar Dada (LD): 120 cm.
Jadikan Cherry Dress dari koleksi kami sebagai pilihan terbaik untuk gaya santai sehari-hari. Nyaman, praktis, dan tetap modis!