Warna sesuai dengan pesanan dan terlihat sangat elegan. Desainnya menarik dan modern, pas di badan. Bahannya adem dan nyaman dipakai. Jahitan rapih dan kainnya halus. Harga terjangkau dan sepadan dengan kualitas & free sarungnya jugaa tengkyuu adminnπ₯°π