Product description
Hanger Setelan Anak adalah hanger yang digunakan untuk menggantung pakaian anak. Hanger ini dapat menggantung baju dan celana anak sekaligus dalam 1 hanger. Ini biasanya digunakan oleh pedagang pakaian, display-display pakaian anak dan juga kebutuhan pribadi.
- Lebar Atas = ~28 cm (Dimensi pada foto produk)
- Lebar Bawah = ~25 cm (Dimensi pada foto produk)
- Tinggi = ~35,7 cm (Dimensi pada foto produk)