Buat kerja dan estetika, ini lebih dari cukup, namun untuk penggunaanya skenario gaming saya rasa harus beradaptasi karena feel-nya terasa kesat. Overall kualitasnya sangat baik, tidak ditemukan cacat, ukuran terasa pas dengan meja yang saya gunakan.