About this product
Ketebalan13-20 Inci
Jenis MatrasMatras Busa,Matras Udara
FiturAnti-Alergi,Anti Bakteri,Anti-Tungai
Rasa MatrasEkstra Keras
Product description
Kasur Busa Lipat 200 x 90 x 10 cm INOAC (GARANSI 5 TAHUN)
Dengan spesifikasi ukuran panjang 200 cm, lebar 90 cm, dan tebal 10 cm.
Memiliki garansi pasti anti kempes selama 5 tahun ganti baru !
Kenapa harus membeli Kasur Busa Lipat 200 x 90 x 10 cm INOAC (GARANSI 5 TAHUN) ini ?
1. Kasur tebal dan anti kempes
2. Kain lembut dan nyaman digunakan
3. Dapat dilipat sehingga efisien dan bisa di bawa kemana saja
5. Bergaransi pasti 5 tahun dan dapat di bantu
Persyaratan Klaim Garansi :
- Busa kempes melebihi 50%
- Busa kempes bukan karena basah (human error)
"Hati-hati dengan produk yang mengaku memiliki Density 23. Produk INOAC asli dengan density 20 ke atas akan memiliki cap asli yang dapat di scan. Anda bisa melihat contoh produk density 23 yang ada di estalase kami. Kejujuran adalah hal yang paling kami banggakan"
Untuk pemilihan motif, anda dapat menggunakan 3 kriteria motif saat melakukan check out :
1. Motif anak-anak atau dewasa
2. Warna gelap atau warna terang
3. Meminta gambar stok melalui Chat admin Qilaw Furniture
- Kartu garansi di baca dan di simpan untuk bukti claim
- Ukuran sesuai, harap menunggu proses pengembangan kasur setelah dibuka dari packing vakum ± 72 jam
- Tidak diperkenankan untuk menyimpan kasur dalam keadaan vakum terlalu lama (maksimal 3 minggu)
- TIDAK MENERIMA COMPLAIN tanpa bukti berupa video open pack dan foto resi yang jelas. Jadi pastikan anda melakukan video dan foto produk sebelum membuka.
Pastikan anda sudah memasukkan kriteria motif yang anda inginkan saat proses check out berlangsung, Jika pemesanan anda tidak memilki kriteria motif, maka motif kasur akan kami kirimkan secara random !