About this product
Contains Dangerous Goods?Tidak
Jenis GaransiTanpa Garansi
Product description
SPEEDS Electric Toothbrush / Sikat Gigi Elektrik
Sikat Gigi Elektrik ini dapat Anda tambahkan ke perlengkapan kebersihan pribadi Anda. Dapat dibawa kemana-mana, serta mudah untuk disimpan. Memiliki bulu sikat yang halus, sehingga nyaman untuk digunakan. Sikat gigi ini waterproof atau anti air. Dengan begini Anda tidak perlu khawatir untuk menggunakan Sikat Gigi ini pada saat mandi dan lain-lain.
Sikat Gigi ini memiliki lampu indikator, colokan USB Micro C untuk pengisian daya, serta 5 pengaturan kecepatan berbeda.
- Pengisian daya melalui port USB Micro A
- Bahan: Plastik PP, Karet