About this product
Nomor Registrasi BPOMNA11191205996
BrandMaybelline New York
Product description
Bedak bebas kilap 16 jam yang dapat menyamarkan pori-pori, dengan hasil kulit tampak cerah dan halus.
- Oil Control Micro Powder
– bebas kilap hingga 16 Jam
- SPF 28/PA+++ untuk perlindungan dari sinar UV
- Kulit tampak lebih halus & cerah.
- Bisa digunakan semua jenis kulit, bahkan kulit sensitive
- 112 Natural Ivory (NA11191205992)
- 120 Classic Ivory (NA11191205995)
- 128 Warm Nude (NA11191205996)
Gunakan secara merata pada bagian wajah dan leher dengan menggunakan spons
- Gunakan Fit Me Matte & Poreless Primer sebelum aplikasi powder agar makeup lebih tahan lama dan lebih halus Cocok untuk: Kulit normal cenderung berminyak
PERLITE ,TALC ,TITANIUM DIOXIDE ,ZEA MAYS STARCH / CORN STARCH ,KAOLIN ,TRIISOSTEARIN ,ETHYLHEXYL METHOXYCINNAMATE ,MAGNESIUM STEARATE ,DIPHENYLSILOXY PHENYL TRIMETHICONE ,VINYL DIMETHICONE/METHICONE SILSESQUIOXANE CROSSPOLYMER ,ALUMINUM HYDROXIDE ,STEARIC ACID ,CAPRYLYL GLYCOL ,PARFUM / FRAGRANCE ,ETHYLHEXYLGLYCERIN ,TOCOPHEROL ,SILICA ,HEXYL CINNAMAL ,BENZYL SALICYLATE ,HYDROXYCITRONELLAL ,LINALOOL ,LIMONENE ,BENZYL ALCOHOL ,CITRONELLOL ,BHT ,[+/- MAY CONTAIN CI 77491, CI 77492, CI 77499 / IRON OXIDES ,CI 77891 / TITANIUM DIOXIDE ,]
Maybelline Fit Me Concealer Make Up
Concealer dengan coverage tinggi dengan hasil natural untuk tampilan fresh.
Coverage tinggi namun dengan formula ringan yang membuat kulit tetap dapat bernapas.
Aplikasikan pada bagian wajah yang bernoda dan bawah mata. Ratakan menggunakan tangan.
Sangat disarankan agar pembeli dapat merekam video saat pembukaan paket. Tanpa adanya bukti video, akan sangat sulit bagi kami untuk memproses keluhan Anda.
Dengan mendaftar sebagai penjual produk PT L'Oreal Indonesia, Anda menjamin:
1.Konten Anda adalah karya Anda &
a.melanggar hukum&/atau hak pihak ketiga manapun;
c.menyertakan informasi pribadi apapun,seperti foto/konten orang lain, kecuali Anda memiliki izin tertulis;
2.Anda menjamin L’Oreal dari setiap kewajiban & biaya yang diderita L’Oreal atas pelanggaran & kegagalan pemenuhan ketentuan disini.