Alhamdulillah sudah sampai, setelah saya unboxing, selang bagian inputnya ternyata patah, dan patahannya pun tidak ada di plastik pembungkusnya, berarti saya di kasih barang rusak, yang sudah patah dari selernya, mohon untuk teliti dan jujur jualannya ya, apalagi di bulan puasa, Terimakasih