Product description
BENIH ATAU BIBIT JAMUR MERANG UNTUK PEMULA ISI 6 BUNGKUS
Bibit jamur merang ini ber ukuran kecil khusus pemula dengan memakai media jerami atau pun daun pisang kering
•Rendam jerami atau daun pisang kering sampai basah biarkan beberapa menit lalu angkat dan tiriskan sampai air nya menyusut.
setelah itu tumpuk media tanam jerami atau daun pisang yg sdh direndam ke dalam keranjang atau kantong plastik besar.
•hancurkan bibit jamur merang ukuran kecil 1 keranjang 1 log/bungkus. tebar sesuai secara merata diatas media tanam.
•jika sudah lalu bungkus sampai rapat dengan plastik atau karungusahakan tidak terkena sinar matahari. bisa anda tambahkan penutup seperti karung kardus terpal dll
•biarkan selama 5 hari tertutupjika sudah mencapai 5 hari dari pembibitan maka semprot secukupnya sampai benang halus (spora) jamur meresap ke media tanam. dan langkah selanjutnya tutup kembali penutup plastik dan juga penutup pelindung matahari.
•pada hari ke 10 ataupun ke 13 maka akan tumbuh bintik2 kecil bulat lalu berilah sirkulasi udara (lubang 5 cm pada plastik sebanyak 3 lubang)dan biarkan sampai jamur tumbuh besar.
mudah kan kak😊jika ada kendala atau ada yg belum paham silahkan kakak tanya admin ya kak. dengan senang hati kita akan bimbing dan pandu sampai bisa.
selamat mencoba dan sukses.