About this product
Jenis GaransiGaransi Pabrik Produksi,Garansi Produsen
Product description
Cocopeat Blok Mix Arang Sekam 2,5 Kg โ Lebih Gembur, Lebih Bernutrisi!
Mau media tanam yang lebih besar, lebih tahan air, dan kaya nutrisi? Cocopeat Blok Mix Arang Sekam 2,5 Kg adalah pilihan terbaik untuk semua jenis tanaman.
Campuran premium: 60% cocopeat steril, 30% arang sekam, 10% pupuk organik.
Lebih gembur & tahan air lebih lama โ Akar tanaman lebih kuat & sehat.
Nutrisi ekstra dari pupuk organik โ Tanaman tumbuh lebih subur tanpa tambahan pupuk kimia.
Isi lebih banyak, lebih hemat โ Mengembang hingga 30 liter setelah direndam air.
Bonus 3 lembar polybag ukuran 20x30 โ Langsung bisa tanam setelah cocopeat siap digunakan.
Dimensi: 30 cm x 15 cm x 15 cm
1. Rendam cocopeat blok dalam air secukupnya.
2. Tunggu hingga mengembang sempurna hingga 30 liter.
3. Siap digunakan sebagai media tanam.
Cocok untuk semua jenis tanaman! Baik untuk sayur, buah, tanaman hias, maupun hidroponik.
"Satu"nya cocopeat mix blok di TikTok!