•Kandungan Nutrisi yang baik dan cukup seimbang, dengan kasar protein kasar hingga 11,26℅ hingga 16,45℅ (tergantung perawatan). Serat kasar maksimal 25,68℅ dan lemak kasar 1,69℅.
•Pal stabilitas bagus artinya ternak kambing, domba, kelinci, sapi dan kuda sangat menyukainya.
•Mudah tumbuh dan dibudidayakan, cukup disiram 1 kali/minggu saat musim kemarau.
•Produktivitas tinggi hingga 1500 ton per hektar per tahun sehingga sangat layak untuk usaha pakan ternak.
•Masa tumbuh hingga panen cepat. Bisa dipanen tiap 40 hingga 50 hari.
•Umur bonggol bisa panjang. Sejak tanam pertama tidak perlu tanam lagi sampai 9 atau 10 tahun ke depan.
•Aman untuk ternak karena tak berduri dan hanya sedikit bulu saja.