About this product
Nomor Registrasi0
Jenis SertifikasiBPOM
Brandtanam jagung
Product description
Bihun Tanam Jagung terbuat dari biji jagung pilihan, diproduksi secara higienis, tanpa bahan pengawet. Bihun ini memiliki tekstur yang kenyal sehingga dapat diolah menjadi berbagai masakan.
Bihun Tanam Jagung ini berfungsi sebagai makanan yang dapat disajikan dengan berbagai kreasi makanan serta dinikmati oleh seluruh kalangan.
Bihunku Tanam Jagung dirancang memenuhi kebutuhan akan makanan untuk berbagai acara dan cocok untuk berbagai olahan, seperti bihun kuah dan bihun goreng dengan aneka resep.
Cara Penyajian: -Masukkan bihun ke dalam air mendidih selama 2 - 3 menit
-Angkat dan tiriskan bihun dari air rebusan
-Tambahkan bumbu dan topping sesuai selera
-Bihun siap dimasak sesuai selera Anda
____________________________________________________________
Layanan Setiap Senin - Jumat, pukul 08.00 - 16.00 WIB
Setelah jam 2 siang, pesanan akan diproses besok hari
____________________________________________________________
Q: "Hai, apakah produk ini masih tersedia?"
A: "Produk ini tersedia, silakan lanjutkan ke pembayaran"
Q: "Berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk sampai?"