Essen varian Si Bolang dari SARMELE PARTNER FISHING adalah perangsang untuk umpan ikan khusus air tawar seperti ikan mas, Essen ini mampu mempercepat proses ikan memakan umpan karena terbuat dari biang murni aroma khas buah dan berbagai bahan rempah lainnya.
Sehingga ikan akan secara terus menerus merasa lapar dan meningkatkan nafsu makan ketika berada dikolam. Essen ini cocok di segala jenis air kolam dan cuaca, tentunya essen ini disukai ikan mas dari yang berukuran kecil sampai yang berukuran besar.