Kualitas bahan dan pembuatan cukup bagus.
Bisa membuat satu waffle ukuran sekitar 11cm X 11cm setiap kali panggang.
Karena daya listrik yang dipakai rendah untuk pemangangan waffle, 10 menit dipanggang pun belum coklat kulit waffle nya.
Pemakaian listrik sekitar 570W, dirasakan kurang kuat untuk membuat Waffle yang kulit agak garing.