Product description
SELAMAT DATANG DAN SELAMAT BERBELANJA DI CANDYACC
Baru dan Berkualitas Tinggi
- Bahan : Hardcase Premium Glossy
- Motif yang beragam, cocok utuk pria dan wanita
- Tidak mudah menyerap air
- Nyaman pada saat di genggam
- Akses mudah di setiap tombol
- Tidak Licin dan Warna tidak mudah luntur.
- Tekstur klasik pada panel belakang mencegah bekas sidik jari dan noda.
- Real Pict (99% barang sesuai di gambar produk)
untuk tipe lain dan request gambar bisa di tanyakan by chat ya :)