Jujur, menurut saya ini bagus sekali untuk harga yang ditawarkan. Pertama, ruang penyimpanannya cukup besar, sangat memadai untuk membawa barang bepergian sehari-hari seperti kabel charger, powerbank, dompet, bahkan sebuah buku novel kecil pun muat. Kedua, saya suka bahannya yang doff seperti kulit, membuatnya nyaman digenggam dan terasa mahal. Suka banget pokoknya 🤩🫶