About this product
Jenis KulitKering,Kombinasi,Normal
Preferensi KomposisiBebas Parfum
Product description
Selamat Datang di toko kami , semua produk di pastikan ORIGINAL dan sudah BPOM
Aman untuk Bumil dan Busui
Kami tidak menerima KOMPLAIN tanpa video unboxing
Pengiriman setiap hari , Order di atas jam 16:00 ikut pengiriman hari selanjutnya
The Originote Low pH Cicamide Facial Cleanser
1. Membantu menjaga dan merawat kelembapan kulit wajah
2. Membantu mengangkat dan membersihkan minyak berlebih
3. Membantu mencegah timbulnya jerawat
4. Membantu merawat skin barrier wajah semua jenis kulit
Basahkan wajah dan tuangkan secukupnya The Originote Low pH Cicamide Facial Cleanser pada ujung jari, pijatkan perlahan dan secara rata ke seluruh area wajah, setelah itu bilas dengan air. Untuk hasil yang lebih maksimal, gunakan The Originote Low pH Cicamide Facial Cleanser dua kali dalam sehari pada pagi dan malam hari.