•Filtrasi Partikel : Masker KF94 Mouson mampu menyaring partikel udara hingga 95%, termasuk partikel aerosol yang kecil.
•Bentuk dan Desain : Bentuk masker KF94 Mouson mirip tenda, sehingga ada sedikit kantong udara antara hidung dan masker. Desain ini memungkinkan pengguna bernafas dengan lebih nyaman.
•Material : Terbuat dari bahan berkualitas yang aman dan nyaman untuk kulit, dengan pengait telinga yang lembut dan bebas latex.
•Efisiensi Filtrasi : Masker KF94 Mouson memiliki efisiensi filtrasi bakteri (BFE) sebesar 95% untuk ukuran 3 µm dan efisiensi filtrasi partikel (PFE) sebesar 95% untuk ukuran 0,1 µm.
•Indikasi Penggunaan : Digunakan untuk melindungi saluran pernapasan dari debu, asap, cairan, dan partikel mikro lainnya, terutama saat berada di lingkungan berisiko penularan rendah hingga sedang.
•Code : A-2412-12