About this product
Nomor Registrasi5013526010118-29
Jenis SertifikasiSPP-IRT
Berat bersih150ml
Jenis Wadah PenyimpananDingin
Jenis KemasanBotol
Negara ProdusenIndonesia
Product description
SAMBAL SPESIAL KHAS MADURA BY BEBEK SURAMADU
Terbuat dari bahan-bahan pilihan berkualitas dan hasil racikan dan request dari berbagai sumber
terciptalah sambal spesial ini akan membuat hidanganmu semakin lezat dan bercita rasa tinggi.
Bahan-bahan alami yang dipilih dengan baik membuat sambal spesi sangat cocok untuk berbagai jenis hidangan, seperti bebek, daging, ayam atau ikan. Dengan kemasan praktis 150ml, kamu bisa menggunakannya berkali-kali tanpa harus membeli bahan-bahan lainnya.
Saran penyajiannya pun cukup simple.
Anda tinggal mengambil sambal secukupnya lalu campurkan dengan parutan mangga muda atau bahan lain seperti seafood dll
Bisa jg langsung dimakan dengan nasi hangat sudah sedap
Silahkan diorder dan rasakan kelezatannya