Product description
Kaos ini merupakan atasan panjang dengan desain polos yang simpel namun terlihat modern. Kaos ini terbuat dari bahan nylon spandek premium, Cepat kering dan tidak mudah kusut, sehingga cocok untuk aktivitas aktif seperti olahraga.
Reguler (L) (56kg - 69kg)
1. Sablon DTF yang ramah lingkungan dan kuat sehingga tidak akan luntur jika di cuci berulang kali
2. Menggunakan bahan yang adem, lembut , tebal & stretchy sehingga nyaman di gunakan seharian