Stagen atau korset kancing merek Sorex 1053 terbuat dari bahan yang lembut, lentur dan kuat serta tahan lama.
Stagen ini juga dilengkapi dengan 5 kawat tulang yang sangat berguna untuk memberikan support dan menjaga postur badan tetap tegak, membuat tubuh khusus sekitar daerah perut dan pinggang terlihat ramping.
Untuk efek ketat/kompresi maksimal (maximum compression), stagen ini dilengkapi dengan 6 step kancing dengan jarak antar kancing sekitar 1,2cm.
Stagen 1053 Sorex ini hanya tersedia 3 macam ukuran yaitu L, XL dan XXL.
SPESIFIKASI UKURAN (Panjang Lingkar Perut)
*Diukur dibagian karet yang bisa melar (dari kancing paling belakang/dalam/setelan kancing tersempit) + tambahan 6,5cm yaitu jarak antara kancing terdalam dan terluar
*Toleransi perkiraan ukuran kurang lebih 1cm - 2cm
Size L = 55cm bisa melar hingga 80cm dan tambah stelan kancing terluar + 6,5cm = max 86,5cm
Size XL = 58cm bisa melar hingga 90cm dan tambah stelan kancing terluar + 6,5cm = max 96,5cm
Size XXL = 60cm bisa melar hingga 98cm dan tambah stelan kancing terluar + 6,5cm = max 104,5cm
Tinggi = 23cm (semua ukuran tinggi nya sama)
Variasi:
warna
- Cokelat
ukuran
- L
- XL
- XXL