Product description
CareMom's Children Sippy Cup – Botol Minum Sedotan Anak Aman dan Nyaman untuk Si Kecil!
Botol minum sedotan anak dari CareMom's hadir dengan bahan Tritan Food Grade, aman digunakan dan didesain khusus untuk berbagai posisi minum si kecil. Dengan sedotan berbentuk V, botol ini efektif mencegah bayi tersedak serta memiliki fitur anti-bocor dan anti-kolik, sehingga si kecil tidak akan menghirup udara berlebih yang bisa menyebabkan perut kembung.
Pegangan terbuat dari bahan PP lembut, dirancang agar mudah digenggam oleh tangan kecil bayi. Seluruh bagian botol dapat dilepas, sehingga memudahkan proses pembersihan dalam hitungan detik. Botol ini juga dapat didesinfeksi melalui berbagai metode, seperti UV, uap, atau direbus dengan air panas. Terdapat Gravity Ball yang aman untuk berbagai posisi minum.
- Cara menggunakannya: digigit terlebih dahulu sebelum disedot atau dihisap.
- Cocok untuk anak usia 9 bulan hingga 3 tahun.
- Tidak disarankan mengisi air dengan suhu di atas 50°C.
- Perebusan air pada suhu tinggi tidak boleh melebihi 2 menit untuk menjaga kualitas bahan.
- Aman untuk berbagai posisi minum. Anti Tumpah
Spesifikasi CareMom's Children Sippy Cup:
- Rekomendasi Usia: 9 bulan+
- Bahan: Tritan, PP, Food grade silicone
- Isi Paket: 1*CareMom's Children Square Sippy Cup (240ml)
Catatan Penting: Harap melakukan video unboxing saat menerima paket untuk memvalidasi kelengkapan produk. Barang yang sudah dibeli tidak dapat ditukar.
Dengan CareMom's Children Sippy Cup, Anda memberikan si kecil botol minum yang aman, nyaman, dan praktis, dirancang khusus untuk mendukung kebutuhan minumnya setiap hari!