Product description
Alat pembersih ini dapat digunakan untuk membersihkan kamar mandi, dapur, pintu, lantai, mobil dan masih banyak lagi. Wiper ini dapat membersihkan genangan air untuk menjaga permukaan tetap kering dan bersih.
Dengan ujung karet pada wiper tidak akan meninggalkan bekas saat kita sedang membersihkan kaca, dilengkapi juga lubang diujung gagang wiper yang dapat digantung dimana saja.
1. Sudah dilengkapi spray tabung pada wiper, tabung ini bisa dilepas pasang dan diisi ulang air sabun atau air biasa
2. Gagang wiper lebih tebal sehingga pas digenggaman tangan
3. Wiper spray ini lebih efisiensi waktu kita bersih-bersih karena tabung spray sudah menyatu dengan gagangnya
Isi Paket : 1 PC Wiper Sesuai Varian Yang Dipilih