Product description
Paket Hemat Ear Wipes & Eye Wipes
=============================
PET EAR WIPES (untuk telinga):
✔ Membersihkan telinga dengan cepat dan mudah tanpa perlu menggosok keras.
✔ Terbuat dari bahan alami ekstrak tumbuhan yang aman.
✔ Ideal untuk pembersihan telinga sehari-hari.
✔ Menghilangkan plak dan bakteri, serta membersihkan kotoran telinga.
✔ Mencegah bau tidak sedap.
Ambil satu lembar tisu, usapkan dengan lembut ke area telinga tanpa perlu menggosok keras. Bahan alami dan ekstrak tumbuhan yang terkandung akan membersihkan dengan lembut.
PET EYE WIPES (untuk mata):
✔ Dirancang khusus untuk hewan peliharaan untuk menghapus noda air mata.
✔ Mengandung pelembap alami dari ekstrak lidah buaya yang aman.
✔ Membuat penampilan lebih bersih dan segar.
✔ Efektif mengatasi noda air mata yang membandel tanpa menyakiti hewan kesayangan.
✔ Menjaga kebersihan area mata untuk mengurangi risiko iritasi dan gatal.
Ambil satu lembar tisu, usapkan dengan lembut ke area matatanpa perlu menggosok keras. Bahan alami dan ekstrak tumbuhan yang terkandung akan membersihkan dengan lembut.