Cukup trauma sama casing dengan harga murah. Jadi, pas gak sengaja nemu casing ini agak ragu. Tapi, coba baca komennya dan kebanyakan positif. Akhirnya coba pesen 2 dan gak berharap lebih. Tapi eh tapi, pas barangnya nyampe, beneran bagus. Sesuai sama gambar dan deskripsi. Sesuai sama kata orang2