Product description
[MOHON MEMBACA SEBELUM MEMBELI]
Disarankan membeli Tambahan Dus & Packing Kayu sesuai Jumlah Pembelian WPC, SPC, PVC Marble untuk Packaging Produk Aman sampai di Tempat Tujuan Anda
Contoh: Packing Triplek dan Dus untuk WPC/SPC Panel dan produk lainnya di toko dengan ketentuan 1 DUS & 1 PACKING KAYU untuk isi produk 10 BATANG. Perhitungan tambahan Dus & Packing Kayu berlaku kelipatannya.
Ketentuan Toko
Tidak menerima refund dan retur barang apabila dari pembeli memang tidak membeli Tambahan Dus & Packing Kayu ketika checkout barang.
Bahan : WPC
Ukuran : Wood panel 16 cm x 290 cm x 2.2 cm
Rentang penggunaan: latar belakang kamar tidur, latar belakang TV, latar belakang sofa, latar
Wall panel WPC adalah solusi tepat untuk memperindah dinding interior rumah atau bangunan komersial.
Dibuat dari bahan WPC berkualitas tinggi, wall panel WPC tahan terhadap goresan, tahan air, dan mudah dibersihkan.
Desainnya yang modern dan beragam pilihan warna membuat wall panel WPC cocok untuk berbagai gaya dekorasi interior.
Keunggulan WPC Wall Panel :
. Desain modern dan aestetik
. Anti air dan anti rayap
. Pemasangan mudah dan lebih ekonomis
. Memiliki banyak ragam pilihan warna dan model mulai dari design classic hingga trendy.
. Dapat dijadikan pengganti stiker dinding dan lebih tahan lama.
Harga diatas adalah harga satuan / 1 pcs / 1 biji.
#wpcwoodpanel #wpclistwallpanel #homedecoration