About this product
Kuantitas per Kemasan1
Bahan Kebutuhan Hewan Peliharaanjersey
Jenis Kebutuhan Hewan PeliharaanKandang
Product description
Kerodong RN7 All series ada 4 varian, yaitu
kerodong berbahan jersey premium yang halus dan tidak terlalu tebal sehinggan dapat membuat nyaman burung didalamnya. kerodong ini didesain untuk para kicaumania dengan ukuran sangkar LB standar.
* Berbahan jersey pemium, melar & halus
* Tidal terlalu tebal dan sirkulasi udara nyaman untuk burung didalamnya
* Printing dengan warna yang terang dan mewah
* Cocok untuk burung lomba dan rumahan
* Resleting 1 dengan bahan resleting yang kuat dan besar
TANYAKAN KETERSEDIAAN PRODUK TERLEBIH DAHULU