Dustbag berfungsi utnuk melindungi sepatu dan tas dari debu maupun kotoran, terbuat dari bahan spoundbound dan terdapat tali serut yang dapat disesuaikan.
Tas ini berfungsi untuk berbagai kebutuhan seperti sepatu, tas, sandal dan aksesoris.
Deskripsi
Nama produk : Dustbag Sarung Tas Sepatu / Tas Pouch Travel
Bahan : spoundbound
Ukuran : 31 x 46 cm
Isi dalam paket :
1pcs
Xtralaces menyediakan tali sepatu premium dengan kualitas terbaik, tersedia dalam berbagai jenis tali sepatu yang bisa kamu koleksi.