Ada 2 varian acne produk dari Viva
1. Viva Acne Gel
Digunakan di pagi hari
Tekstur gel transparan yang mudah meresap di kulit
merawat kulit berjerawat dan membantu melawan bakteri penyebab jerawat
2. Viva Acne Lotion
Digunakan di malam hari
tekstur lotion dam lebih creamy
melawan bakteri penyebab jerawat serta menyejukkan kulit yang memerah akibat jerawat
Cara pakainya tinggal oleskan tipis pada kulit yang berjerawat