Meet+ 100 adalah webcam auto fokus 4K berkualitas tinggi. Dapat digunakan untuk TikTok Live Mode Potrait HD. Hanya menggunakan satu kabel USB (Type-C) untuk memberikan daya, kontrol, dan video. Dilengkapi dengan mikrofon berkualitas tinggi yang terintegrasi, webcam ini dapat mengambil suara dengan jelas. Meet+ 100 merupakan pilihan ideal untuk viedo conference dan live streaming. Spesification: Zoom amp; POV(degree) : 2x Digital Zoom, 80 degree. Video Resolution : 2160p30; 1080p60/5030/25; 720p60/50/30/25; Video/Audio Interface : USB2.0(Type-C) Matched Accessories : 1.5M USB cable