LUPROMAX RAZER 4T RACING 10W-30 merupakan oli mesin fully sintetik berkualitas tinggi yang dirancang khusus sebagai pelumas untuk mesin sepeda motor 4T performa tinggi baik untuk kompetisi off-road dan on-road.
Dengan "Heat Activated Technology" memiliki keunggulan :
- Membantu pencapaian serta mempertahankan akselerasi dan tenaga maksimum yang diperlukan untuk sepeda motor balap.
- Memberikan perlindungan maksimum terhadap mesin pada saat kondisi tenaga dan RPM maksimum.
- Melindungi mesin dari keausan dan korosi pada temperatur tinggi.
- Memperpanjang usia daripada mesin, transmisi dan kopling.
- Mengurangi gesekan dan membuat suara mesin menjadi lebih halus untuk kenyamanan dalam berkendara.
Produk sudah di packing dengan bubble wrap dan dus