About this product
Tipe PengencangTALI
BahanKULIT
Product description
Barang yg dikirim merek NEMA / KOMANDO (Model, bahan dan kualitas sama persis, keduanya merek kami karena kami adalah produsen)
*Silahkan tambahkan CATATAN saat pembelian jika ingin request merk, jika tidak maka dikirim sesuai ketersediaan stok
SIZE CHART (PANDUAN UKURAN) ADA DI SLIDE KE-6
- Kulit Asli 100% , motif jeruk
- Jahitan Rapi, Sol full jahit keliling
- Sol tebal, ANTI SLIP, Tidak licin
- Bisa digunakan di dapur, ruangan produksi dan lapangan.