produk ini mantap... bisa untuk belajar vocabulary, tidak hanya anak tp utk org dewasa jg. Pengiriman cepat, packaging rapi, seller responsif. SAYANG... jelas2 minta warna BLUE krn anak cowo, dikasihnya pink.. haiyaaa... Mudah2an produk awet.
April 3, 2023
tokohomia2810
10,877 items
Shop performance
Better than 82% of other shops
Ships within 2 days
74%
Responds within 24 hours
98%
Product description
ANDA PESAN YA KAMI KIRIM
SUDAH FREE BUBBLE
Pilihan :
Biru dan Pink
Termasuk :
-1 mesin reader pink/blue
-112 kartu print bolak-balik (224 kosa kata)
-bungkusan kotak printed cantik
Flash card reader membantu sikecil dalam membelajar kosakata baru dengan DUA BAHASA (English & Mandarin), terdapat suara efek benda/kosa kata tersebut juga yah.. Serius lucu sekali, hasil penelitian belajar sambil bermain akan LEBIH MUDAH di serap anak.. Jadi saat mengajak sikecil kita jangan bilang AYUK BELAJAR, lebih bagus nya kita bilang ayuk dek sini kita main
Barang sesuai foto