Bahannya ringan dan ukurannya pas untuk digenggam. Saya gunakan sebagai tempat untuk menaruh kartu-kartu board game. Seperti deskripsi, tas ini juga cukup tahan air.
Saya membeli ini ketika harganya didiskon menjadi Rp10.000. Dengan harga segini cocok dengan kualitasnya. Tapi kalau harganya kembali menjadi Rp50ribuan, saya akan mempertimbangkan lagi untuk membeli pouch ini