Bahan rayon pada daster ini memiliki kelebihan yaitu mudah menyerap keringat dan cepat kering, sehingga pengguna akan merasa nyaman dan tidak mudah gerah saat menggunakannya.
Desain yang simpel dan elegan, cocok digunakan oleh wanita dari berbagai usia.
mudah dicuci dan dirawat, tidak perlu khawatir dengan perawatannya.
Daster rayon ini tersedia satu ukuran.
pengguna dapat memilih corak dengan selera mereka.
Detail ukuran;
lingkar dada, 120 cm
panjang baju, 115cm (bawah lutut)
busui (kancing depan)